Ebiet G. Ade Lyrics
Original lyrics of Anak
Aku temukan anak kecil kurus terkapar
Menutup wajah dengan telapak tangannya
Aku gamit ia terperanjat
melompat terbangun dan menatapku dengan nanar
Lantas berlari bersembunyi
di balik bayang-bayang pekat
Aku panggil ia dengan suara lembut
Dijulurkan kepala menatap curiga
Dari sudut matanya mengalir
tetes air bening bercampur dengan keringat
Dari tingkahnya yang gelisah,
dari bibirnya yang bergetar
ada yang ingin dikatakan
du du du du du du du du du du du du du du du du du
Aku rengkuh dalam pelukanku
Kutanya, "Apa gerangan yang terjadi?"
Sambil terisak diceritakan sejujurnya
Terpaksa ia mencuri karena lapar yang ditanggung
tak tertahankan lagi
Namun dari nama yang disandangnya
aku curiga ada yang tak wajar
Dan aku ingin tahu lebih jauh
du du du du du du du du du du du du du du du du du
Aku antar ia pulang kembali ke rumah
Betapa terkejut aku dibuatnya
Benarkah dari istana megah ini
dapat terlahir anak yang mirip gelandangan
Tapi setelah aku masuk di dalamnya
memang terasa ada yang hilang
Rumah ini tak ubahnya seperti neraka
Ayah ibunya sibuk sendiri nan cerai berai
Akhirnya ia pun memilih pergi
Barangkali di luar sana dapat dijumpai
Kasih sayang yang diimpikan, perhatian yang dibutuhkan
Nah, sekarang coba siapa yang salah?
du du du du du du du du du du du du du du du du du
du du du du du du du du du du du du du du du du du
Penulisan lirik lagu ini, bertujuan untuk mempermudah Anda dalam menghapal syair lagu yang berjudul "
Anda, baru saja membaca " dan dinyayikan oleh " ". Semoga dengan adanya ulasan lirik lagu ini, dapat membuat Anda untuk lebih cepat mengahapal syair lagu yang dinyanyikan oleh Ebiet G. Ade ini. yang dinyanyikan oleh . Jika Anda menyukai musik " dengan judul ", kami merekomendasikan kepada Anda, untuk mendukung artis / penyanyi atau band Musik ini, dengan cara membeli kaset dan CD / DVD originalnya atau menggunakan NSP / I-ring / RBT Lagu Anak by Ebiet G. Ade sebagai bentuk dukungan nyata Anda, agar mereka dapat terus bekerja.Selain itu, anda juga dapat membeli lagu Anak dari "
" secara digital seperti di iTunes, Amazon, Spotify, Deezer dan media penjualan atau pembelian lagu online lainnya (jika tersedia).Terima kasih telah membaca kumpulan lirik lagu indonesia terbaru dan terpopuler, lirik lagu terkini / lirik lagu indonesia teranyar Juga lirik lagu barat ter Up To Date. Oh... iya. Jangan lupa bagikan ulasan lirik
dari ke sosial media Anda di bawah ini.